Guna Tingkatkan Kualitas Kinerja Pelayanan Polri, Polsek Pedes Gencarkan Jumat Curhat

Ketika Jumat Curhat Polri.

KARAWANG I TVPEMUDAINDONESIA.COM: Guna meningkatkan kualitas kinerja pelayanan Polri terhadap masyarakat, Kapolsek Pedes melakukan Jumat Curhat Polri di lokasi Masjid Alhidayah, Desa Kosambi Batu, Kecamatan Cilebar, Kabupaten Karawang, Jabar, pada hari Jumat 27 Januari 2023, sekitar pukul 12:30 WIB.


Hadir dalam kegiatan tersebut, Kapolsek Pedes, AKP Bambang Sumitro, S.H.,MM., CHRA., Kades Kosambi Batu Agus, Sekretaris Desa dan masyarakat sekitar.


Giat tersebut dengan maksud, tujuan bersilaturahmi bahkan mendengar serta menanggapi keluhan maupun keinginan masyarakat sekitar dan agar tercipta situasi aman dan Kondusif, kata Kapolsek AKP Bambang Sumitro.


Lanjut Kapolsek, program ini agar Polri dapat berinteraksi secara langsung dengan masyarakat untuk mendengarkan saran kritikan masukan serta aduan masyarakat terkait dengan pelayanan kepolisian.


Kegiatan itu berlangsung santai dan penuh keakraban serta diisi dialog interaktif dengan meningkatkan kualitas pelayanan kepolisian kepada masyarakat.


“Intinya kami sangat membutuhkan saran kritik dan informasi masyarakat. Hal ini sebagai bahan evaluasi kami dalam rangka membenahi memperbaiki apapun dan meningkatkan kualitas kinerja pelayanan, terang Kapolsek.




Laporan: SP

Komentar

BERITA POPULER

Akibat Kurang Pengawasan, Kini Taman Kehati Mesuji Merenggut Nyawa Pengunjung

Wujudkan Rasa Cinta Tanah Air, Kasat Binmas Polres Mesuji Jadi Pembina Upacara di SMPN 18

Khotbah Jum'at Bersama Polri, Anggota Sat Binmas Polres Mesuji Jadi Khatib di Masjid Demak

Keji.!! Seorang Menantu Tega Abisi Nyawa Mertua di Kebun Kelapa Sawit Mesuji

Tim Unit Reskrim Polsek Tanjung Raya Berhasil Lumpuhkan Tiga Pelaku Curanmor

Mulai Bermunculan Kandidat Balon Bupati Mesuji Lampung

Diduga Pemerintah Desa Mukti Karya Nekat Buatkan KTP Beberapa Warga Register 45

Warga PSHT Turun Kejalan Berharap Pihak Polres Mesuji Segera Tangkap Pelaku

Miris Nasib Gadis Cantik Belia Diduga Telah Digagahi Bapak Tirinya Sampai Tiga Kali

Akibat Banyaknya Pencurian dan Beredar Berita Penculikan Anak, Kapolsek Way Serdang Sambangi Desa Kejadian dan Kebun Dalam